Indeks Berita 25 April 2024

Menjadi Warga Digital yang Cakap, Beretika dan Berdaya
  • NASIONAL
  • Kamis, 25 April 2024 - 22:48 WIB

Untuk Gerakan Nasional Literasi Digital di Indonesia, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) menyelenggarakan kegiatan chip in Literasi Digital di SMAN 96 Jakarta Barat.
Petugas Gabungan Tertibkan Kandang Unggas di Taman Jati Pinggi Petamburan
  • METRO
  • Kamis, 25 April 2024 - 22:44 WIB

Satpol PP Jakarta Pusat bersama petugas gabungan lainnya melakukan penertiban di Taman Jati Pinggi, Petamburan, Jakarta Pusat.
Respons Member NewJeans di Tengah Konflik Panas sang CEO dengan HYBE
Perseteruan antara HYBE dengan CEO ADOR, Min Hee Jin, semakin memanas dari waktu ke waktu.
WSBP Kantongi Kontrak Rp11,47 M Pasok Spun Pile ke Proyek Tol IKN
PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) memasok produk precast untuk Proyek Jalan Tol Ibu Kota Nusantara (IKN) Seksi 3B-2 Segmen Kariangau-Sp. Tempadung.
Masa Ramadan dan Idul Fitri (RAFI) 2024, Konsumsi Avtur Naik 10%
Tidak hanya melancarkan arus mudik dan balik di jalur darat, Pertamina Patra Niaga juga memastikan kelancaran perjalanan bagi pengguna pesawat udara.
Anwar Usman Tangani Sengketa Pileg 2024 di Luar yang Diajukan PSI
  • NASIONAL
  • Kamis, 25 April 2024 - 22:25 WIB

Hakim konstitusi Anwar Usman tidak menangani gugatan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pileg 2024 yang diajukan Partai Solidaritas Indonesia (PSI).
Bisakah Palestina Menjadi Anggota Penuh PBB? Ini Fakta-faktanya
Otoritas Palestina secara resmi meminta Dewan Keamanan PBB untuk mempertimbangkan kembali permohonan mereka pada tahun 2011 untuk menjadi anggota penuh badan dunia tersebut.
Kelangkaan SDM dan Kematangan Digital Jadi Tantangan Inovasi Perbankan
Transaksi digital banking yang semakin subur menghadirkan tantangan tersendiri bagi industri perbankan berbasis teknologi terutama terkait kematangan digital.
Peran 2 Pelaku Begal Sadis Sabet dan Rampas HP Bocah SMP di Depok
  • METRO
  • Kamis, 25 April 2024 - 22:08 WIB

Satreskrim Polres Metro Depok bergerak cepat memburu dua pelaku begal yang viral usai menyabet pelajar SMPN 2 Depok berinisial DT di Jalan Anggrek 5, Depok.
Banjir dan Longsor Landa Kecamatan Bumiayu dan Paguyangan Brebes
  • DAERAH
  • Kamis, 25 April 2024 - 22:02 WIB

Hujan deras yang mengguyur wilayah selatan Brebes, Jawa Tengah, mengakibatkan banjir bandang dan tanah longsor di dua kecamatan, yakni Kecamatan Paguyangan dan Kecamatan Bumiayu, Kamis (25/04/2024) sore.
PBB Tegaskan Perlunya Penyelidikan Kuburan Massal di Gaza
Wakil Juru Bicara Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Farhan Haq menekankan perlunya melakukan penyelidikan terhadap kuburan massal yang ditemukan setelah penarikan tentara Israel dari wilayah Jalur Gaza.
Pakai Gaun Putih di Resepsi Pernikahan, Mahalini Dikritik Gegara Penampilannya Dinilai Melebihi Pengantin Wanita
Mahalini mencuri perhatian saat diundang untuk bernyanyi di salah satu resepsi pernikahan.
Piala Asia U-23, Prabowo Optimistis Timnas Indonesia Menang Lawan Korsel
  • NASIONAL
  • Kamis, 25 April 2024 - 21:59 WIB

Presiden terpilih, Prabowo Subianto mendukung dan mendoakan Timnas U-23 Indonesia menang melawan Timnas Korea Selatan di ajang lanjutan Piala Asia U-23, Jumat (26/4/2024) dini hari.
Semangat Kartini Tetap Relevan dengan Tafsir Kebangsaan dan Keagamaan Modern
  • NASIONAL
  • Kamis, 25 April 2024 - 21:52 WIB

Peringatan Hari Kartini pada 21 April mengingatkan kepada semua pihak akan pentingnya emansipasi kaum hawa.
Bagaimana Skenario Lanjutan Perang Iran dan Israel?
Namun, serangan berbeda karena menyerang fasilitas diplomatik yang secara langsung menantang kedaulatan Iran dan membunuh para pemimpin senior Korps Garda Revolusi Islam (IRGC).
Punya Pengalaman Pahit, Ini Kata Perindo soal Dukung Edy Rahmayadi di Pilgub Sumut 2024
  • DAERAH
  • Kamis, 25 April 2024 - 21:46 WIB

Partai Persatuan Indonesia (Perindo) membuka ruang bagi setiap tokoh yang ingin diusung untuk Pilgub Sumatera Utara 2024. Termasuk terhadap Edy Rahmayadi yang pada Pilgub 2018 lalu didukung Perindo saat maju bersama Musa Rajekshah.
Viral Pelajar Sekolah Bertaruh Nyawa Melewati Jalan Curam Akibat Longsor
  • DAERAH
  • Kamis, 25 April 2024 - 21:32 WIB

Viral di media sosial, sejumlah pelajar yang hendak bersekolah saat bertaruh nyawa menuruni tebing curam menggunakan sepeda motor di Kabupaten Mamasa, Sulawesi Barat.
Kasus Korupsi Ore Nikel, Eks Dirjen ESDM Ridwan Djamaluddin Divonis 3,5 Tahun Penjara
  • NASIONAL
  • Kamis, 25 April 2024 - 21:31 WIB

Majelis Hakim Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat memvonis terdakwa Ridwan Djamaluddin dan Sugeng Mujiyanto dengan pidana 3,5 tahun penjara.
Koalisi Perubahan Dinilai Paling Rapuh dalam Kalkulasi Pragmatisme Politik Praktis
  • NASIONAL
  • Kamis, 25 April 2024 - 21:31 WIB

Koalisi Perubahan dinilai sebagai koalisi partai politik yang paling rapuh dalam kalkulasi pragmatisme politik praktis.
GM-FKPPI Ajak Bersama-sama Bangun Indonesia yang Lebih Kuat, Adil, dan Sejahtera
  • NASIONAL
  • Kamis, 25 April 2024 - 21:26 WIB

Ketua Umum Generasi Muda - Forum Komunikasi Putra Putri Purnawirawan dan Putra Putri TNI-Polri (GM-FKPPI) Sandi Rahmat Mandela mengajak bersama-sama membangun Indonesia yang lebih kuat, adil, dan sejahtera.